Pemerintah Kecamatan Buntu Pane melaksanakan upacara Penaikan Bendera dalam rangka Memperingatu Hari Ulang Tahun (HUT) ke 80 Republik Indonesia.
Kenaikan Bendera Merah Putih yang berlangsung dengan Khidmat ini dilaksanakan di Lapangan Bola Kaki Afd. IV Regional I Kebun Sei Silau Desa Sei Silau Timur.
Upacara ini dipimpin Langsung oleh Camat Buntu Pane , Mohd. Ibnu Afandi, S.STP, M.AP yang bertindak sebagai Inspektur Upacara







